Tomodachi Club UTM (ともだち クラブ, baca: Tomodachi Kurabu) adalah komunitas mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura yang bergerak di bidang pengenalan budaya Jepang. Tomodachi Club berdiri pada November 2011 di kampus UTM. Tomodachi berarti teman (bahasa Jepang) adalah komunitas yang mewadahi teman-teman mahasiswa Trunojoyo yang memiliki minat dan hobi dengan hal yang berkaitan dengan budaya Jepang. Tomodachi Club merupakan komunitas Jepang pertama di UTM yang notabene universitas negeri yang belum ada jurusan Sastra Jepang.
Konsep dari Tomodachi Club adalah "Party after Study" dimana mahasiswa bisa berkumpul dengan teman-teman yang memiliki hobi yang sama, berbagi hal yang disenangi dan belajar bersama sambil menghilangkan rasa penat dan lelah setelah seharian kuliah.
Blog ini berisi tentang pengetahuan budaya Jepang untuk member club dan umum, juga berisi informasi mengenai event-event yang akan diselenggarakan maupun event eksternal yang akan diikuti club.
Tomodachi Club Artwork Oleh Shin |
Struktur Kepengurusan Tomodachi Club Periode 2011/2012
Pengurus Harian
Ketua Umum: Ahmad Ubaidillah (Hana)
Wakil Ketua: M. Nasihin
Sekretaris: Basil Badzlin Brillianty
Bendahara: Trias Novita Ellsadayna
Humas: Faris Suryansyah
***
Ingin bergabung dengan Tomodachi Kurabu?
sms ke CP di bawah ini. Bisa juga datang langsung saat gathering rutin mingguan :)
CP: Hana 08983859969 (sms)
Group Facebook (Khusus Mahasiswa UTM/Anggota Tomodachi Club)
>> UTM TOMODACHI
Group Facebook (Khusus Mahasiswa UTM/Anggota Tomodachi Club)
>> UTM TOMODACHI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar